Minggu, 29 Juni 2014

Bukti Terima Produk Media Pembelajaran di SMA N 1 Getasan

Semester 6 ini, kami mahasiswa pendidikan kimia UNNES angkatan 2011 mendapatkan makul Pengembangan Media Pembelajaran, dimana kami harus membuat produk media pembelajaran yang akhirnya diserahkan kepada sekolah terkait yang telah dilakukan observasi sebelumnya, sebagai tugas akhir. Dan alhamdulillah, di akhir semester ini, kelompok kami yang terdiri dari saya (Avrina Safitri), Hesti Prasasti dan Diah Puspitawati telah menyelesaikan tugas tersebut, serta memperoleh tanda telah diterimanya media tersebut dari sekolah yang telah kami kunjungi sebelumnya untuk diobservasi yaitu SMA N 1 Getasan, Kabupaten Semarang. Berikut ini adalah surat tanda terima tersebut


Semoga media pembelajaran yang kami sumbangkan bermanfaat bagi siswa, guru dan sekolah tersebut. ^_^

Sabtu, 14 Juni 2014

Persamaan Arrhenius dan Energi Aktivasi

Data Pengamatan :


Hubungan Ea dengan ln k dan 1/T:



Menghitng 1/T:



Menghitung nilai k:


Grafik :


Menghitung Ea :


Sabtu, 07 Juni 2014

STORY BOARD MEDIA PEMBELAJARAN

Gambar Naskah 6

Gambar Naskah 7


Gambar Naskah 8

Gambar Naskah 9

Gambar Naskah 10

Gambar Naskah 11

Gambar Naskah 25

Gambar Naskah 26

Gambar Naskah 27


Gambar Naskah 28

Gambar Naskah 30